Cable Car Akan Hadir di Bandung

via : kompas.com



Kabar gembira. Bandung akan segera memiliki fasiltas transportasi umum BMA ( Bandung Metropolitan Area ) berupa cable car atas bantuan dari pemerintah Prancis. Alasan perlunya dibangun cable car di Bandung karena letak geografis kota Bandung yang sangat ideal dan terutama karena biaya pembangunannya tidak terlalu MAHAL....

Tolong dicatat. Biaya pengadaan cable car MURAH dan saya yakin proyek tersebut akan menyerap banyak tenaga kerja dan pemda akan sangat sibuk dan antusias dengan proyek tersebut. Semoga proyek cable car nantinya tidak akan bernasib seperti Trans Metro Bandung.

Mari berpikiran positip. Semoga projek cable car akan sukses. Sehingga di masa mendatang Bandung akan memiliki sistem transportasi umum cable car seperti di California dan semoga juga akan senyaman sistem transportasi umum RMT di Singapore.

Bravo kota Bandung. Good bye Damri dan angkot.

0 Response to "Cable Car Akan Hadir di Bandung"